Mencari Anggota

Akses direktori keanggotaan dan temukan anggota. Anda dapat mencari berdasarkan produk, misal berdasarkan sertifikasi.

PT. Chen Woo Fishery berawal berdiri sebagai perusahaan penangkapan pancing ulur skala kecil di awal tahun 2001 dan selanjutnya berkembang menjadi salah satu perusahaan pengolahan ikan dan eksporter terbesar, terutama di bagian timur Indonesia. Perusah …

Share it!

Dibangun pada tahun 1991, dengan tujuan konstruksi pengalengan tuna. Dari awal dibangun, PT. Sinar Pure Foods International selalu berkomitmen untuk menghasilkan tuna kaleng yang berkualitas tinggi, yang sesuai dengan standar pasar internasional.

Share it!

Berlokasi di Indonesia, PT. Bumi Menara Internusa (BMI) melayani dunia dengan produk makanan laut yang berkualitas dan bernutrisi mulai dari udang dan kepiting segar hingga jenis ikan. Mengambil manfaat dari pengalamannya selama dua decade ini, BMI saa …

Share it!

Perusahaan keluarga dari PT. Samudra Mandiri Sentosa, yang bergerak di bidang perikanan tangkap khusus alat tangkap Huhate (Pole & Line).

Share it!

PT. ANEKA TUNA INDONESIA didirikan pada Oktober 1991, sebagai perusahaan gabungan antara Itochu Corporation, Hagoromo Foods Corporation – pemilik merk tuna terkemuka di Jepang, dan satu perusahaan asing lainnya. Berlokasi di area pegunungan dengan pano …

Share it!

PT. Aneka Sumber Tata Bahari didirikan pada tahun 1994. Perusahaan tersebut memproses hanya ikan pelagis dan demersal yang tertangkap dengan menggunakan teknik dan metode penangkapan yang aman untuk lingkungan. Semua hasil produknya didistribusikan ke …

Share it!

PT. Sari Usaha Mandiri adalah perusahaan perikanan yang beroperasi di Bitung dengan area utama memancing di Laut Sulawesi dan Maluku. Perusahaan ini memiliki 6 kapal penangkapan dengan alat tangkap huhate dengan kapasitas cold storage yang dimiliki seb …

Share it!

PT. Sari Tuna Makmur (STM) adalah perusahaan cold storage dan pengolahan untuk makanan laut yang berdiri sejak tahun 2002. Pabrik berlokasi di Kota Bitung, Sulawesi Utara, Indonesia. STM adalah eksportir makanan laut terkemuka ke pasar utama di dunia, …

Share it!

PT Samudra Mandiri Sentosa adalah industri pengalengan tuna yang berlokasi di Bitung, Sulawesi Utara, Indonesia. Perusahaan ini berdiri sejak tahun 2012 dengan mengakuisisi salah satu pabrik pengalengan tuna terbesar di bagian timur Indonesia, dengan k …

Share it!

Page: 2 of 5 |